Simple blog to share

Jika tidak menemukan yang anda cari di halaman ini. Silahkan ke Blog Map
Showing posts with label Cara Menonaktifkan Command Prompt di Windows. Show all posts
Cara menonaktifkan command prompt di windows bertujuan agar orang lain tidak dapat menjalankan perintah melalaui cmd.exe. Dengan mematikan command prompt, berarti komputer/laptop anda tidak bisa "diganggu" oleh orang lain melalui command prompt tersebut. Karena jika ia dimatikan dan kemudian command prompt dibuka, maka akan muncul peringatan "The command propmt has been disable by your administrator", Press any key to continue..., dan saat ditekan Enter maka jendela command propt tersebut tertutup kembali.

cara-mendisable-command-prompt-di-windows