Ada kalanya file yang kamu miliki terlalu besar untuk dijadikan attachment pada email, karena itu tips yang saya sarankan adalah mengkompresnya menjadi file zip. Dengan dikompresnya file tersebut maka ia akan menjadi lebih kecil sizenya (ukurannya), dan saat dikirim melalui email lebih cepat karena lebih ringan.
Beberapa waktu lalu, saya sudah pernah menulis tutorial tentang cara memecah file dengan winzip/winrar/7zip (pada prinsipnya sama), sekaligus memecahnya menjadi beberapa bagian (part). Kalau kamu ingin jelas dari panduan tesebut silahkan kamu baca halaman ini juga nanti :
Cara Memecah File Dengan 7Zip
Nah, kali ini ada tips yang berguna berkaitan dengan penggunaan smarphone android dan file zip, yaitu cara bikin winzip dan sekaligus mempasswordnya. Aplikasi yang digunakan yaitu ANDROZIP. Kamu bisa download versi freenya. Meski free namun tool ini sangat bermanfaat dan mudah sekali digunakan.
Jika tidak menemukan yang anda cari di halaman ini. Silahkan ke Blog Map
Showing posts with label Cara Membuat Winzip di Android. Show all posts
Subscribe to: Posts (Atom)