Inilah langkah sederhana melakukan burn data ke cd/dvd menggunakan infra recorder:
1. Download dan install infra recorder, http://infrarecorder.org/
2. Klik file/folder data yang akan anda burn > kemudian drag & drop ke bagian bawah
3. Ganti nama label cd. Tekan F2 kemudian beri nama data Anda
4. Klik burn untuk melakukan proses burning data ke CD. Tunggu hingga selesai
# Baca juga tutorial dari saya yang masih berkaitan dengan cara burn cd/dvd yaitu:
Jika tutorial di sini bermanfaat buat anda dan orang lain (baik teman anda, saudara anda, anak anda, atau siapapun) silahkan beritahukan/share ke mereka agar bisa lebih bermanfaat. Anda juga dapat share melalui Email, Twitter, Facebook, ataupun melalui G+ menggunakan icon yang tersedia di bawah ini.
[Update terbaru 2015-06]
Anda dapat juga melakukan burn cd dengan aplikasi burn CD ringan terbaik yaitu CD Burner XP
[Update terbaru 2015-06]
Anda dapat juga melakukan burn cd dengan aplikasi burn CD ringan terbaik yaitu CD Burner XP
wah mau dong, langsung donlod ajah...makasih mas
ReplyDeletesilahkan kang karena tool burning ini sudah support video, kecil filenya, dan bentuk tampilannya pun sangat familiar. infra recorder merupakan burner yang memiliki kecepatan burn cukup bagus. silahkan beli kepingan cd/dvd untuk mencobanya. infra recorder juga sudah support image seperti format iso.
Deletewah ilmu baru nih pak, bisa buat bakar cd ya di laptop sendiri, bisa dicoba tips nya ;)
ReplyDeletesilahkan mba ririn, pembakar cd yang simple dan memiliki setingan mudah tinggal drag and drop sudah support banyak opsi, mba. selain telah saya pakai tool burning ini dari dulu sejak komputer xp, windows 7, infra recorder juga sudah support windows 8. Tool ini efisien terhdap memori komputer dan ruang penyimpanan, mba
DeleteWah untuk burning CD dan VCD dengan menggunakan infra recorder bisa di coba nih mas, terimakasih informasinya mas.
ReplyDeleteSalam
silahkan dicoba mas cara mudah burning cd dan dvd. infra recorder merupakan tool burning yang ukurannya cukup kecil, sehingga proses burningnya lebih cepat.tool burning yang lumayan powerfull hmmm...
Deletelangsung ane cobain deh install.. owya untuk dengerin musik buat di mobil berarti pilihannya yang mana tuh?
ReplyDeletesilahkan gan, itu merupakan cara gampang burning cd dengan infra recorder. untuk dengerin lagu mp3 di mobil tetap menggunakan cd data, gan. karena mp3 bisa langsung kebaca di player cd/dvd.
Deletesaya juga coba sudah bisa di instal, terima kasih banyak buat infonya
ReplyDeletesama sama sob, silahkan dicoba trik burning dengan software ringan dan cepat.
Deletekok gaggal y,.,.gan..,
ReplyDeleteGan.. kok pada waktu diburn kok gagal
Deletetolong gan respondya
Gan... pada waktu saya burn kok gagal ya..???????
Deletetolong respondya gan
selama saya menggunakan software burning ini tidak pernah gagal mas, mungkin bisa di tes langsung dengan windows burningnya atau pakai tool burning lainnya seperti nero. Jika masih gagal berarti driver fisik cd rom nya yang error, bisa jadi optic cd writernya sudah tidak bisa melakukan burn lagi.
Deletepenyebablain bisa jadi karena data yang dimasukkan ke cd terlalu penuh, coba tes dengan hanya memasukkan cd 650 MB per cd, jikka burnnya menggunakan cd. jika menggunakan dvd juga jangan terlalu penuh, mas
untuk melakukan burn dengan nero bisa lihat pada ulasan ini
cara burn cd dengan nero
semoga jawabannya bisa membantu yah..
Deletemas.. mau tanya dong.. saya beberapa kali nge burn video (mp4) tapi kok gak bisa di setel di dvd rumah ya? saya ngeburn pake ashampoo burning 16. itu file video sebelum di burn apa harus dalam bentuk MPEG ya? ato gmn? mohon solusinya. trims.
ReplyDeleteCara burning video ke dvd agar bisa setel di player dvd rumah yang jelas pasti berhasil gunakan saja nero, mba. Tautan tutorialnya ada di atas mba
Delete